1. Perubahan kecil adalah perubahan unsur-unsur sosial dan kebudayaan yang

Berikut ini adalah pertanyaan dari mohamadalafifan65 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Perubahan kecil adalah perubahan unsur-unsur sosial dan kebudayaan yang tidak membawa pengaruh langsung bagi2. Penemuan baru menjadi suatu faktor pendorong adanya perubahan sosial jika hasil penemuan tersebut ...... CONCRE

3. Perubahan secara cepat dan lambat adalah bentuk perubahan sosial berdasarkan lamanya....

4. Proses penyebaran unsur baru dari satu pihak ke pihak lain, dari atau dari satu masyarakat ke masyarakat lain disebut .... OBD

5. Pertemuan dua kebudayaan yang lambat laun melebur menjadi kebudayaan baru dimana unsur dari masing-masing kebudayaan asli hilang disebut dengan ....

6. Saluran globalisasi melalui perpindahan penduduk adalah ....

7. Salah satu dampak negatif globalisasi adalah terjadinya goncangan budaya, yang sering disebut dengan istilah ....

8. Sikap menyesuaikan diri terhadap hasil perkembangan globalisasi disebut ....

9. Sikap masa bodoh terhadap perubahan sosial adalah ....

10. Sikap menerima unsur-unsur globalisasi yang sesuai dengan budaya Indonesia dan menolak. unsur-unsur globalisasi yang tidak sesuai disebut ....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

1. masyarakat, karena hal tersebut tidak akan berpengaruh pada beberapa aspek kehidupan dan lembaga kemasyarakatan

2. dapat membawa perubahan bagi masyarakat

3. waktu berlangsung

4. difusi

5. asimilasi

6. melalui transmigrasi yaitu suatu aktivitas manusia yang berupa mobilitas atau perpindahan

7. culture shock yaitu keadaan dan perasaan seseorang dalam menghadapi suatu kondisi sosial budaya yang berbeda

8. sikap adiktif

9. sikap apatis

10. selektif

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AfifahNukha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Feb 23