6. Sebutkan beberapa produk ekspor Negara Brunei Darussalam! Jawab :

Berikut ini adalah pertanyaan dari alfirp3 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

6. Sebutkan beberapa produk ekspor Negara Brunei Darussalam! Jawab :7. Bagaimana kegiatan ekonomi negara yang memiliki bendera seperti pada gambar ? Jawab :

8. Jelaskan proses terbentuknya ASEAN ! Jawab :

9. Sebutkan hasil pertanian dan pertambangan di Kamboja! Jawab

10. Jelaskan persamaan antara negara-negara di Asia Tenggara! Jawab

11. Sebutkan hasil pertanian penduduk Myanmar! Jawab :

12. Jelaskan letak Negara Myanmar! Jawab :

13. Sebutkan batas-batas Negara Timor Leste! Jawab

14. Sebutkan hasil pertanian penduduk Timor Leste ! Jawab :

15. Kapan Negara Myanmar merdeka? Jawab :

16. Mengapa Singapura termasuk sebagai negara maju di wilayah Asia Tenggara ? Jawab :

17. Sebutkan negara-negara anggota ASEAN ! Jawab :

18. Sebutkan komoditas ekspor utama Negara Malaysia ! Jawab :

19. Sebutkan kenampakan alam yang terdapat di Filipina ! Jawab :

20. Sebutkan negara-negara tetangga yang berbatasan darat dengan wilayah Indonesia ! Jawab : ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Asalamualaikum wr.wb teman teman saya izin menjawab

Penjelasan:

6.minyak mentah,

bahan² kimia,

crude materials,

permesinan,

dan peralatan transportasi

7. maaf gambarnya mana ya?

8.ASEAN merupakan organisasi kawasan yang dibentuk tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Thailand. Pembentukan organisasi tersebut diprakarsai oleh lima negara sebagai pendirinya yaitu Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, dan Thailand melalui penandatanganan Deklarasi Bangkok. Tujuan berdirinya organisasi ASEAN adalah mencipatakan kedamaian, keamanan, stabilitas, dan kesejahteraan di kawasan Asia Tenggara. Hal tersebut, didasari dengan kondisi di kawasan Asia Tenggara di era 1960-an yang rawan akan konflik karena pengaruh ideologi negara lain.

9.Hasil pertanian paling utama yaitu beras. Selain itu berupa umbi-umbian, jagung, dan tembakau. Tak hanya sebagao petani, kegiatan ekonomi lain masyarakat Kamboja adalah pertambangan dan perikanan. Hasil pertambangan berupa besi, tembaga, emas, dan permata.

10. persamaan letak wilayah nya secara geografis,

ada kemiripan ras,bentuk fisik dll,

adanya kemiripan bahasa,

adanya kemiripan perihal budaya,

persamaan iklim

11. Hasil pertanian lainnya adalah teh, dihasilkan di Plato Shan, tembakau di bagian utara, tebu di lembah Sungai Sittang, dan sayur-mayur di daerah Pantai Arakan Yoma. Daerah kering menghasilkan gandum, jagung, kapas, dan wijen.

12.Negara ini berbatasan dengan Republik Rakyat Cina di sebelah Utara dan Laut Andaman di sebelah selatan. Di sebelah timur, Myanmar berbatasan dengan Laos dan Thailand. Sementara di sebelah barat dengan Teluk Benggala dan india

13. 1.Sebelah utara berbatasan dengan selat Ombal dan selat Wietarm.

1.Sebelah utara berbatasan dengan selat Ombal dan selat Wietarm.Sebelah timur berbatasan denagn Laut arafuru.

1.Sebelah utara berbatasan dengan selat Ombal dan selat Wietarm.Sebelah timur berbatasan denagn Laut arafuru.Sebelah selatan berbatasan dengan Laut Timor.

1.Sebelah utara berbatasan dengan selat Ombal dan selat Wietarm.Sebelah timur berbatasan denagn Laut arafuru.Sebelah selatan berbatasan dengan Laut Timor.Sebelah barat berbatasan dengan NTT.

14. Produk utama pertanian Timor Leste meliputi jagung (jagung), beras , ubi kayu , ubi jalar, kacang kering, kelapa, dan kopi .

15.Myanmar terdaftar sebagai provinsi di India sampai 1937 ketika Myanmar menjadi koloni yang terpisah dan memiliki pemerintahan sendiri; kemerdekaan dari Persemakmuran diperoleh tahun 1948.

16.Singapura menjadi negara maju di Asia Tenggara karena negara Singapura telah dapat mengembangkan kegiatan ekonomi sektor industri dan jasa/perdagangan. Jenis industri yang ada di Singapura antara lain industri pengalengan ikan, minuman kemasan, daging, buah, dan pengolahan kayu.

17.saat ini , Anggota ASEAN telah bertambah menjadi 10 Negara yaitu, Indonesia, Thailand, Malaysia, Singapura, Filipina, Brunei Darussalam, Vietnam, Laos, Myanmar dan Kamboja.

18.Malaysia

MalaysiaEkspor: karet, kelapa sawit, timah, minyak bumi, kayu, dan tekstil

19.Kenampakan alam yang terdapat di Filipina, antara lain:

Kenampakan alam yang terdapat di Filipina, antara lain:Danau Taal.

Kenampakan alam yang terdapat di Filipina, antara lain:Danau Taal.Palung Mindanao.

Kenampakan alam yang terdapat di Filipina, antara lain:Danau Taal.Palung Mindanao.Pegunungan Zambales.

Kenampakan alam yang terdapat di Filipina, antara lain:Danau Taal.Palung Mindanao.Pegunungan Zambales.Bukit Coklat.

Kenampakan alam yang terdapat di Filipina, antara lain:Danau Taal.Palung Mindanao.Pegunungan Zambales.Bukit Coklat.Gunung Cleopatra.

20.Indonesia memiliki perbatasan darat internasional dengan tiga negara tetangga yaitu Malaysia, Papua Nugini dan Timor Leste.

keterangan : maaf jika salah

jadikan jawaban ini teratas

terimakasih

SEMANGAT BELAJAR TERUSS

JANGAN LUPA BERDOA DULU

WASALAMUALAIKUM WR. WB

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh amalianisa077 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22