Berikut ini adalah pertanyaan dari auliaputrrri12 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Kronologi bangsa Eropa yang masuk ke wilayah nusantara di mulai dari Portugis yang berhasil menguasai selamt malaka pada 1511, dilanjutkan Spanyol yang sampai di Maluku pada 1522, kemudian Inggris, dan yang terakhir Belanda pada 1596 yang sampai di pelabuhan Banten.
Penjelasan:
Sebab utama datangnya para penjajah dari Eropa ke wilayah Indonesia adalah karena jatuhnya Konstantinopel ke tangan Turki Usmani yang merupakan pusat perdagangan rempah-rempah pada kala itu, sehingga membuat bangsa Eropa mencari alternatif lain dengan mencari wilayah strategis mana yang cocok untuk dijadikan tempat berdagang dan menghasilkan rempah. Selain itu ada beberapa faktor lain yang membuat bangsa Eropa datang ke Indonesia, diantaranya:
- Makin berkembangnya pengetahuan dan teknologi di Eropa,
- Kisah perjalanan Marcopolo, seorang musafir dari Itaia,
- Membuktikan ajaran Copernicus bahwa bumi itu bulat,
- Terdorong untuk menyebarkan semboyan imperialisme 3G yaitu Gold, Gospel, Glory.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chessecakeu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 30 Jun 22