5 contoh soal IPS pilihan ganda kompleks​

Berikut ini adalah pertanyaan dari kakamorzano pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

5 contoh soal IPS pilihan ganda kompleks​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

soal:

1. Penduduk yang belum memiliki pekerjaan disebut …

A. sebuah Tenaga Kerja

B. Pengusaha

C. Penghasilan

D. Pengangguran

2. Faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan penduduk, kecuali …

a. Migrasi

b. Kematian

c. Kelahiran

d. Penghasilan

3. Singkatan dari Kartu Tanda Penduduk yaitu ...

         

a. KTSP

b. KTP

c. KRS

d. KIP

4. Tujuan program transmigrasi sebagai berikut, kecuali ...

         

a. Peningkatan taraf hidup

b. Pemerataan penduduk

c. Menjaga persatuan dan kesatuan bangsa

d. Eksploitasi sumber daya alam dan manusia

5. Penduduk yang berusia 17 – 54 tahun dan sudah memiliki pekerjaan disebut penduduk …

         

a. Inovatif

b. Kreatif

c. Produktif

d. Modifikatif

JAWABAN:

1. D. pengangguran

2. D. penghasilan

3. B. KTP

4. D. Eksploitasi sumber daya alam dan manusia

5. C. produktif

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Kisikiskis65 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 19 Jan 23