Berikut ini adalah pertanyaan dari DevinProHengker pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1.
a.Letak astronomis adalah letak suatu tempat berdasarkan garis lintang dan garis bujur
b.Garis bujur adalah garis imajiner yang melingkari bumi secara vertikal.
c.Garis lintang merupakan garis imajiner yang membentang horizontal melingkari bumi
2.Fungsi Dari:
a. Garis Bujur berfungsi sebagai dasar penentuan pembagian waktu yang ada di seluruh bumi ini,Garis bujur jugadapat digunakan sebagai memperagakan gerak pada rotasibumi, Garis bujur dapat dijadikan sebagai alat peraga di siang dan juga dimalam hari.
b. Garis Lintang berfungsi untuk menentukan kordinat suatu daerah, sebagai penanda pembagian dalam pembagian zona iklim di muka bumi ini.
3. Kenampakan alam wilayah perairan yaitu sungai,danau,laut,selat,dan pantai
4. Letak astronomis Indonesia terletak pada 6° LU - 11° LS dan 95° BT - 141° BT
5. Garis Katulistiwa (ekuator) adalah garis khayal atau imajinasi yang digambar tepat di tengah bumi di selang dua kutup dan paralel terhadap poros rotasi bumi.
6. Letak Geografis adalah posisi keberadaan sebuah wilayah berdasarkan letak dan bentuknya dimuka bumi.
7. Letak Geografis Indonesia adalah terletak diantara dua samudera dan dua benua. Dua samudera yaitu Samudera Pasifik dan Samudera Hindia. Dua benua yaitu Benua Asia dan Benua Australia.
Penjelasan:
Jangan Lupa Jadikan Jawaban Terbaik Terima kasih
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Aditya814572 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 08 Jul 22