sebutkan 5 contoh pembangkit listrik!

Berikut ini adalah pertanyaan dari RakhaRakBuku pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan 5 contoh pembangkit listrik!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pembangkit listrik Tenaga Surya

Pembangkit Listrik Tenaga Uap

Pembangkit Listrik Tenaga Air

Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi

Pembangkit Listrik Tenaga Sampah

Penjelasan

Pembangkit listrik adalah suatu alat yang dapat membangkitkan dan memproduksi tegangan listrik dengan cara mengubah

suatu energi tertentu menjadi energi listrik

Pembangkit listrik telah menjadi salah satu kebutuhan primer manusia karena

kehidupan manusia pada jaman modern ini sangat tergantung dengan listrik

________________________________________________________

Mapel ; IPS

Kelas ; V

Materi ; Pembangkit Listrik

## Semoga Membantu ##

## Belajar Bersama Brainly #$

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh xxsintaxxunyu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 10 Jul 22