Perhatikan beberapa kasus dibawah ini!1) Pemerintah Indonesia mengenakan

Berikut ini adalah pertanyaan dari tasyaazzahra60 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan beberapa kasus dibawah ini!1) Pemerintah Indonesia mengenakan tarif tinggi untuk impor kain yang berasal dari China agar harga kain tersebut menjadi mahal sehingga kain yang dihasilkan oleh Indonesia harganya lebih murah
2) Jepang membuat kebijakan menjual barang di luar negeri, misalnya mobil, lebih murah daripada di dalam negeri
3) Amerika membuka kuota lebih tekstil dari Indonesia karena berkualitas .
4) Indonesia memberikan kebijakan mendukung peningkatan ekspor antara lain berupa kemudahan mengurus perizinan serta memberikan fasilitas kepada produsen barang ekspor
Kasus yang merupakan hambatan perdagangan internasional ditunjukkan nomor….
A. 3 dan 4
B. 1 dan 2
C. 2 dan3
D. 4 dan 1​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B. 1 dan 2

Penjelasan:

Hambatan perdagangan internasional :

  1. harga barang luar negeri lebih murah dari hasil produksi dalam negeri.
  2. bea masuk yang tinggi.
  3. adanya proteksi.
  4. adanya kuota.
  5. adanya tarif.
  6. adanya politik dumping.
  7. adanya perbedaan mata uang antar negara sehingga pembayaran antar negara sulit dan resiko besar.
  8. adanya pertentangan politik dan peperangan.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh irtuphays dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 19 Jul 22