Bagaimana pemerintahan kerajaan Majapahit di bawah kepemimpinan Raja Hayam Wuruk

Berikut ini adalah pertanyaan dari imlala235 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana pemerintahan kerajaan Majapahit di bawah kepemimpinan Raja Hayam Wuruk dengan Patihnya Gajah Mada?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Majapahit dibawah kepemimpinan Raja Hayam Wuruk dan Mahapatih Gajahmada mengalami masa keemasan dan kejayaan.

Wilayah Majapahit luas, makmur dan sejahtera. Armada lautnya kuat dan mampu melindungi setiap kapal di wilayah Majapahit.

Kehidupan beragama dan masyarakat nya tentram dan damai

Banyak pujangga yang melahirkan karya sastra terkenal diantaranya Negarakertagamane oleh Mpu Prapañca.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22