Berikut ini adalah pertanyaan dari ramadhantisepty pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
→Jawaban←
= A (Antonio de Abreu)
→Pembahasan←
= Bangsa Portugis pertama kali menginjakkan kaki di nusantara pada tahun 1512 yaitu tepatnya di Maluku, kebetulan pada masa itu kesultanan ternate dipimpin oleh Sultan bayanullah, dan mereka disambut baik oleh Sultan babullah yaitu dengan harapan bisa membantu kesultanan Ternate yang sedang memiliki perselisihan dengan Kerajaan Tidore, intinya Kesultanan ternate ingin dibantu lah untuk melawan tidore pada waktu itu yang dipimpin langsung oleh kapten Antonio de Abreu
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
Pelajari lebih lanjut !!
Materi tentang Perjanjian Tordesillas
Materi tentang CORNELIS de Houtman
Materi tentang tahun belanda datang ke indonesia dll
Materi tentang Maulana Muhammad
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
Detail jawaban !!
Mapel: Ilmu sosial (IPS)
Kelas: 10 SMA
Materi: Pemimpin portugis datang ke indonesia untuk mencari rempah²
Kata kunci: Kedatangan portugis ke nusantara,Antonio de Abreu
Kode jawaban: 1.6.12
. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh prajaw10076 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 19 Jul 22