Berikut ini adalah pertanyaan dari Luciaagnes7763 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pengertian globalisasi menurut para ahli salah satunya adalah pendapat dari Cochrane dan Pain yang mengatakan bahwa globalisasi hadir pada sebuah sistem ekonomi dan budaya global yang membuat manusia di seluruh dunia menjadi sebuah masyarakat tunggal yang global.
Adapun dampak globalisasi baik bersifat positif maupun Negatif adalah:
Dampak positif
- Globalisasi memberikan kemudahan dalam mendapatkan informasi dan juga ilmu pengetahuan.
- Globalisasi menjadikan kehidupan sosial ekonomi semakin meningkat.
- Globalisasi menjadikan bidang teknologi, komunikasi, transportasi dan informasi menjadi maju.
Dampak negatif
- Pengaruh budaya barat yang dapat dengan mudah masuk dan mempengaruhi nilai-nilai budaya kita
- Dapat melunturkan nilai kebudayaan kita seperti budaya gotong royong.
- Meningkatnya polusi udara
- Penyelundupan barang ilegal dan terlarang sering terjadi.
Penjelasan:
Kita hidup di dunia yang serba canggih. Seperti kita ketahui globalisasi memberikan dampak yang besar bagi kehidupan kita. Dahulu untuk mendapatkan informasi masih terbatas, akan tetapi seiring dengan perkembangan IPTEK semua informasi dapat dengan mudah kita peroleh.
Globalisasi tidak hanya berpengaruh terhadap perubahan sosial saja, akan tetapi juga berpengaruh terhadap bidang-bidang yang lainnya. Berbagai kemudahan dapat kita rasakan akibat dari kemajuan teknologi ini. Selain dapat memberikan dampak positif, globalisasi juga dapat memberikan dampak yang negatif. Adapun dampak positif dan negatif dari pengaruh globalisasi adalah :
Dampak positif
- Globalisasi memberikan kemudahan dalam mendapatkan informasi dan juga ilmu pengetahuan.
- Globalisasi menjadikan kehidupan sosial ekonomi semakin meningkat.
- Globalisasi menjadikan bidang teknologi, komunikasi, transportasi dan informasi menjadi maju.
Dampak negatif
- Pengaruh budaya barat yang dapat dengan mudah masuk dan mempengaruhi nilai-nilai budaya kita
- Dapat melunturkan nilai kebudayaan kita seperti budaya gotong royong.
- Meningkatnya polusi udara
- Penyelundupan barang ilegal dan terlarang sering terjadi.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang pengertian globalisasi dapat dilihat pada yomemimo.com/tugas/28507902
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ekaboz17 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 02 Jul 22