Berikut ini adalah pertanyaan dari nxgrajen488 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Identifikasi keunggulan Bangsa Indonesia dan Negara Negara ASEAN:
Memiliki sumber daya alam yang memadai.
Memiliki sektor pariwisata yang baik.
Proses Ekspor dan Impor mudah dengan Negara ASEAN lainnya.
Beriklim Tropis.
Peternakan yang unggul.
Identifikasi keterbatasan Bangsa Indonesia dan Negara Negara ASEAN:
Penggerusan sumber daya alam tanpa henti berakibat kekurangan di masa depan pada Negara ASEAN.
Perdagangan di setiap Negara ASEAN tidak stabil.
Sumber daya manusia ( SDM ) masih rendah.
Teknologi masih rendah/kurang canggih
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ahendrik774 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 11 Jul 22