Carilah jawaban soal berikut! 1.keadaan sosial negara amerika utara! 2.keadaan ekonomi amerika

Berikut ini adalah pertanyaan dari gchmireylle24 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Carilah jawaban soal berikut!1.keadaan sosial negara amerika utara!
2.keadaan ekonomi amerika utara!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

_Keadaan sosial Amerika Serikat_

Penduduk asli orang Amerika Serikat adalah Suku Indian dan Eksimo.Namun demikian,saat ini jumlah penduduk asli sangat sedikit dibandingkan penduduk pendatang.Jumlah penduduk asli hanya sekitar 2%,sedangkan pendatang dari Eropa sekitar 69%.Sisanya adalah keturunan Afrika,Hispanik,dan Asia.

Kegiatan ekonomi yang dilakukan di Amerika Serikat sangat beragam,mulai dari sektor pertanian,industri,pertambangan,perternakan,dan kehutanan.AS merupakan penghasil sereal terbesar di dunia dan penghasil kapas terbesar kedua dunia.Amerika Serikat merupakan salah satu negara maju di bidang industri.

[[ PEMBAHASAN ]]

Amerika Serikat (AS) atau yang secara umum dikenal dengan nama Amerika saja ini merupakan negara perserikatan dengan nama resminya adalah United States of Amerika (USA).Amerika Serikat terletak antara 25 ° LU-49° LU dan 66° - 125° BB.

Amerika juga dikenal sebagai negara adikuasa,banyak budayanya yang ditiru oleh penduduk dunia,mulai dari makanan,pakaian,maupun hiburan.Amerika Serikat mempunyai 50 negara bagian.Iklim di AS beragam dengan empat musim,yaitu musim semi,musim panas,musim gugur,dan musim dingin.

-Kenampakan alam-

Kenampakan alam di Amerika Serikat sangat beragam,mulai dari pegunungan,air terjun,laut,dataran berumput yang luas,gurun yang panas,hingga gletser yang membeku.Di AS terdapat dua pengunungan yang membentang di sisi barat dan timur,yaitu Pegunungan Rocky di barat dan Pegunungan Appalachia di timur.Di antara dua pegunungan tersebut terdapat daratan luas yang dialiri oleh banyak sungai.Sungai yang terkenal adalah Sungai Mississippi.Di bagian utara terdapat Great Lake,yaitu rangkaian dari lima danau.

-Di antara Danau Eire dan Danau Ontario terdapat air terjun Niagara.-

Kesimpulan : Amerika juga dikenal sebagai negara adikuasa,banyak budayanya yang ditiru oleh penduduk dunia,mulai dari makanan,pakaian,maupun hiburan.

bisa juga belaja di bawah ini=+

Perekonomian Amerika Serikat  : yomemimo.com/tugas/11290190

Profil negara amerika serikat  : yomemimo.com/tugas/6540876

Semoga bisa membantu anda

MAAF YA KK KALO SALAH

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naelyabesndruru dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 09 Nov 22