Berikut ini adalah pertanyaan dari ssurati837 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Menurut Ralph Linton, dalam kehidupan sosial masyarakat terdapat tiga macam status, yaitu ascribed status, achieved status, dan juga assigned status. Posisi sosial seseorang yang dapat diperoleh seseorang berdasarkan prestasi dan diperoleh atau dipilih disebut dengan achieved status.
Pembahasan:
Achieved status merupakan status yang dapat diperoleh seseorang melalui usaha-usaha yang disengaja. Status ini tidak diperoleh atas dasar keturunan seperti pada ascribed status, akan tetapi tergantung pada kemampuan individu dalam mencapai tujuannya tersebut. Jenis status seperti ini bersifat terbuka untuk siapa saja. Contohnya, setiap orang bisa menjadi hakim asalkan dapat memenuhi persyaratan tertentu, seperti lulusan fakultas hukum, memiliki pengalaman kerja dalam bidang hukum, dan tentu saja lulus ujian sebagai hakim.
Pelajari lebih lanjut :
Materi tentang Raph Linton mengklafikasikan ras utama dunia dapat dipelajari pada link yomemimo.com/tugas/6880416
#BelajarBersamaBrainly
#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 07 Feb 23