Berikut ini adalah pertanyaan dari risananda7164 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
DalamKonferensi ekonominegara membahas beberapa masalah yang ada dalam negara Indonesia. Masalah yang dibahas pada konferensi tersebut adalah permasalahan produksi dan distribusi serta masalah alokasi tenaga manusia.
Pembahasan
Konferensi ekonomi pada awal kemerdekaan dilaksanakan pada tahun 1946.Konferensi ekonomi ini diadakansebanyak dua periode. Pada konferensi yang pertama terlaksana pada Februari 1946 yang membahas tentang pemerataan bahan pokok makanan. Lalu konferensi ekonomi yang kedua terjadi pada 6 Mei 1946. Hal yang dibahas pada konferensi ekonomi kedua ini adalah masalah program ekonomi pemerintah, masalah keuangan negara, pengendalian harga serta distribusi dan alokasi tenaga manusia.
Pelajari lebih lanjut :
Pelajari lebih lanjut materi tentang tujuan dari diadakannya konferensi ekonomi pada link: yomemimo.com/tugas/1207654
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 11 Dec 22