tuliskann Bentang alam Penduduk, dan Prekonomian sumber daya alam

Berikut ini adalah pertanyaan dari lylawauri pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

tuliskann Bentang alam Penduduk, dan Prekonomian sumber daya alam dari sepuluh negara ter gabung dalam anggota asean?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:Saat ini, Thailand masih jadi salah satu pengekspor beras terbesar di dunia.

Filipina

Seperti Indonesia, Filipina adalah negara agrikultur.Perekonomiannya bertumpu pada tebu, beras, kelapa, pisang, jagung, dan nanas.

Komoditas lainnya yakni mangga, jeruk nipis, pepaya, kopi, tembakau, dan serat.

Myanmar

Pertanian menjadi penghasilan utama rakyat Myanmar.

Separuh hasil tani di Myanmar adalah beras.Editor: Nibras Nada Nailufar

Laos

Perekonomian Laos bergantung pada pertanian. Produksi utamanya adalah beras.

Selain itu Laos juga menghasilkan ubi, tebu, jagung, tembakau, kopi, dan buah-buahan.

Kamboja

Dua komoditas utama Kamboja yakni beras dan karet.

Selain itu, Kamboja juga memproduksi ikan, buah, sayur, dan daging.Vietnam

Bentuk dan posisi Vietnam yang memanjang menjadikan Vietnam kaya akan sumber daya laut.

Vietnam unggul dalam ekspor udang, cumi, kepiting, dan lobster.Sektor pertaniannya didominasi beras. Selain itu ada juga tebu, singkong, jagung, ubi, dan kacang-kacangan.

Buah-buahan seperti kelapa dan pisang juga sangat banyak di Vietnam.

Hutan Vietnam juga menghasilkan arang, kayu, dan rotan.

Kandungan alamnya meliputi batu bara, besi, kromium, timah, dan emas.

Penjelasan:

maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh tarynazla246 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 26 Oct 22