apa manfaat keragaman kegemaran bersama teman?

Berikut ini adalah pertanyaan dari kikicebret4067 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa manfaat keragaman kegemaran bersama teman?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Mata pelajaran: IPS Sejarah

Kelas: VII SMP

Kategori: perilaku manusia dalambekerjasama  untuk memenuhi kebutuhanhidupnya

Kata kunci:manfaat,  keragaman, kegemaran,teman

Kode kategori berdasarkan kurikulumKTSP: 12.3.8

=========================================

 

 

JAWABAN:

 

 

manfaat keragaman kegemaran bersama temanyaitu

a.Menambah sahabat

Jika dapat masuk ekstrakurikuler yang ada di sekolah yangsesuai dengan hobi kita. Misalnya berenang, bermain sepakbola, bermain basket,bermain bulutangkis, pencaksilat, drum band, pencak silat, menari dansebagainya.

Siswa yang mengikuti ekstrakurikuler di sekolah berasal darikelas yang berbeda sehingga kita dapat berkenalan dengan mereka.

Jika di suatu daerah terdapat klu olahraga sepertibulutangkis, sepakbola, sanggar tari atau yang lain.Maka kita dapat ikutbergabung menjadi anggota klub tersebut. Dengan demikian jumlah teman kita akansemakin banyak. Selain itu kita juga dapat bertukar pikiran dengan merekamengenai hobi kita.

 

b. menambah keakraban dengan teman

Dalam melakukan hobi contohnya hobi bersepeda. Bersepedadapat kita lakukan sepulang sekolah, pada waktu senggang atau saat hari libur.Kita dapat mengunjungi suatu daerah dengan bersepeda. Bersepeda dapat dilakukanbersama teman sekolah atau bersama dengan sahabat.Dalam perjalanan  bersepeda pasti ada rintangan. Bersama teman,kegiatan bersepeda akan lebih menyenangkan.

 

c.lebih bersosialiasi, berani mengambil risiko untukpengalaman baru, dan melakukan hal-hal tidak terduga yang selama ini kitatakutkan.

Alasan sebagai ajang sosialisasi, karena dengan mempunyaihobi, kemungkinan Anda akan dapat berkumpul dengan orang-orang yang mempunyaihobi yang sama dan bahkan saling bertukar pikiran dan pengalaman.

 

d. dapat mengurangi tingkat stress , menghilangkan stressyang ada pada diri kita, sehingga hidup akan menjadi lebih bahagia.

 

e. dapat meningkatkan kepercayaan diri. Dengan kegemaranyang berbeda-beda maka kita dapat meunjukkan keunggulan kegemaran kita kepadateman.

 

 

PEMBAHASAN LEBIH LANJUT:

 

 

Kegemaran merupakan sesuatu hal atau kegiatan yang disenangi oleh diri kitadan dilakukan secara teratur/rutin. Hal yang disenangi tersebut bisa melibatkanminat, kegiatan atau orang lain. Melalui hobi tentu akan menciptakan suasanayang relaks, dimana setiap hari orang selalu berkutat dengan perjuangan hidupdan kegiatan rutinitas harian.

 

Contoh hobi yaitu bersepeda.

Bersepeda berkelompok ataupun sendiri menjadi rutinitas masyarakat diseluruhIndonesia tidak terkecuali daerah-daerah di Bali. Sejak Pemerintah mencanangkanGo Green, bersepeda adalah salah satu kegiatan yang seringdilakukan oleh masyarakat. Sepeda merupakan alat transportasi tanpa bahan bakarsehingga dapat mengurangi polusi udara.

 

Gowes tidak hanya berfungsi untuk olahraga , mencari keringat tetapitermasuk memodifikasi sepeda sehingga mendapatkan kepuasan sendiri. Mulai darilampu, body, ban semua dipermak sesuai kebutuhan dan kadang hanya ingin mencarikesenangan tersendiri.

 

Jika sebelumnya , mengayuh sepeda 1 km saja kita bisa mengeluh kecapekan dankepanasan. Tetapi dengn bersepeda dengan teman maka rute yang ditempuhbersepeda semakin bertambah bahakan bisa berpuluh-puluh kilometer.

 

 

Semoga bermanfaat :)

(Lt)

 

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh claramatika dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 26 Jun 18