tolong di jawab ya kk jangan asal ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari eestomlase pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tolong di jawab ya kk jangan asal ​
tolong di jawab ya kk jangan asal ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Candi Bajang Ratu

keterangan nya:

Candi Bajang Ratu adalah sebuah bangunan gapura terbesar Majapahit yang berada di Desa Temon, Trowulan, Mojokerto.

Menurut Kitab Negarakertagama, candi ini berfungsi sebagai pintu masuk ke dalam bangunan suci.

2. Candi Brahu

keterangan:

Candi Brahu terletak di Desa Bejijong, Trowulan, Mojokerto, yang pada masanya digunakan sebagai tempat pembakaran jenazah raja-raja Majapahit.

Nama Brahu diperkirakan berasal dari kata Wanaru atau Warahu yang merupakan sebutan bangunan suci.

3. Candi Tikus

keterangan:

Candi Tikus adalah peninggalan Kerajaan Majapahit yang terletak di Kompleks Trowulan, tepatnya di dukuh Dinuk, Desa Temon, Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur.

Nama tikus diambil sebagai nama oleh masyarakat sekitar karena pada saat penemuannya candi ini menjadi sarang tikus

4.Candi Wringin Lawang

keterangan:

Candi Wringin Lawang hampir mirip dengan Candi Bajang Ratu, yang bentuknya seperti sebuah pintu gerbang.

Bangunan yang terletak di Desa Jatipasar, Trowulan, Mojokerto, ini diduga kuat berfungsi sebagai gapura menuju sebuah kompleks bangunan penting di ibu kota Majapahit.

Namun, ada beberapa pendapat yang mengatakan bahwa Candi Wringin Lawang adalah gerbang menuju kediaman dari Gajah Mada.

5.Prasasti Tugu.

keterangan:

Prasasti Tugu ditemukan di daerah Tugu, Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara, dan merupakan prasasti terpanjang yang pernah dibuat oleh Raja Purnawarman.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aurellyafatricia16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Sep 22