Berikut ini adalah pertanyaan dari lalalal017 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
positif
1. Semua pelajar, mahasiswa, dan masyarakat dimana pun ia berada, akan sangat mudah mengakses informasi dan ilmu pengetahuan
2. Para peserta didik, pelajar, mahasiswa yang terlibat di dalam pendidikan akan banyak membuat, memunculkan, serta berinovasi hal hal baru.
3.Dengan mudahnya sekarang pelajar, mahasiswa menerima informasi atau materi pembelajaran.
negatif
1. pelajar, mahasiswa akan terbiasa dan menjadi kebiasaan atau habitus terhadap budaya yang instan.
2. Akan memunculkan berbagai aktivitas mencurigakan, kejahatan cyber di dunia maya dalam kemajuan teknologi
3. Dengan kemudahan, dan dimanjanya peserta didik, akan membuat peserta didik lalai dalam mengerjakan tugas, pr, atau pekerjaan di sekolahnya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh foreverdanzz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Dec 22