Berikut ini adalah pertanyaan dari azkagamingyt157 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Tolong dijawab ya kak yang benar!!!1. bentuk interaksi yang terdapat di pasar adalah?
2.peran nelayan di tempat peleLangan itu adalah sebagai?
3. jelaskan interaksi sosial yang terjAdi antara petani singkong dan penjual keripik?
4. tuliskan dua contoh interaksi sosial yang ada di sekolah mu ??
2.peran nelayan di tempat peleLangan itu adalah sebagai?
3. jelaskan interaksi sosial yang terjAdi antara petani singkong dan penjual keripik?
4. tuliskan dua contoh interaksi sosial yang ada di sekolah mu ??
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Bentuk interaksi yang terdapat di pasar adalah?
- Penjual dan pembeli memiliki bentuk interaksi di pasar seperti : Tawar menawar. Menjual dan membeli barang. Berkomunikasi antar sesama penjual dan pembeli.
2. Peran nelayan di tempat pelelangan itu adalah sebagai?
- Dalam pelelangan ikan, nelayan bukan hanya berperan sebagai pihak yang menyediakan hasil tangkapan laut. Nelayan juga berperan sebagai penjual ikan dan tangkapan laut yang didapatkannya dari melaut. Nelayan akan melayani penawaran harga dari pembeli yang datang ke pelelangan ikan.
3. Jelaskan interaksi sosial yang terjAdi antara petani singkong dan penjual keripik?
- Interaksi sosial yang terjadi antara petani singkong dan penjual keripik disebut interaksi sosial asosiatif dengan bentuk kerja sama. Alasan adalah mereka berdua memiliki kepentingan yang sama.
4. Tuliskan dua contoh interaksi sosial yang ada di sekolah mu ??
- Berdiskusi dengan teman sekelas.
- Bertanya kepada guru ketika kegiatan belajar berlangsung.
- Pertandingan futsal antar kelas.
- Menyapa guru.
- Bersalaman atau cium tangan kepada guru.
- Menyapa teman.
- Kerja kelompok.
- Presentasi di depan kelas.
Penjelasan:
Tanggal Nya Bagus Nih
.
.
.
.
.
22 - 02 - 2022
.
.
.
.
.
Semoga Membantu
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh elysabet1907 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 23 May 22