3. berdasarkan proses pembuatannya, bata sebagai bahan utama untuk membangun

Berikut ini adalah pertanyaan dari YASMINFATIN pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

3. berdasarkan proses pembuatannya, bata sebagaibahan utama untuk membangun rumah termasuk jenis barang...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bata sebagai bahan pembuat rumah termasuk  dalam jenis barang setengah jadi. Hal tersebut ditinjau dari proses pembuatannya.

Pembahasan:

Jenis-jenis barang berdasarkan proses pembuatannya dibagi ke dalam 3 jenis yaitu:

  1. Barang mentah (bahan baku) yaitu barang yang digunakan sebagai bahan pembuatan barang laun. bahan baku adalah bahan yang belum diolah sama sekali. Contohnya adalah kapas, kayu, dan pasir.
  2. Barang setengah jadi adalah barang yang sebelumnya telah dioleh namun belum dapat digunakan dan memerlukan proses pengolahan lagi. Contohnya adalah batu bata, terigu dan kain.
  3. Barang jadi meupakan barang yang telah dolah dan langsung dapat dugunakan. Contohnya adalah pakaian dan pisau.

Berdasarkan penjelasan tersebut, batu bata telah melalui proses produksi sebelumnya dan untuk mendapatkan fungsinya perlu diolah kembali yaitu dengan dibangun sebagai sebuah rumah sehingga termasuk barang setengah jadi.

Pelajari lebih lanjut

pelajari lebih lanjut tentang jenis-jenis barang yomemimo.com/tugas/15917878?referrer=searchResults

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 Aug 22