Berikut ini adalah pertanyaan dari ibr5732 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jepang terletak di tepi bagian barat samudera pasifik, daerah ini merupakan bagian dari cincin api yang terdiri atas banyak gunung api. Jepang juga dikenal sering mengalami bencana gempa bumi dan tsunami. Hal ini disebabkan oleh.....A. keberadaan Jepang di Samudera Pasifik
B. dekat dengan Filipina yang sering di landa gempa
C. terletak pada daerah perbatasan lempeng benua Asia dengan lempeng semudera Pasifik
D. merupakan bagian jalur pegunungan muda Mediterania yang melewati daratan benua Asia
B. dekat dengan Filipina yang sering di landa gempa
C. terletak pada daerah perbatasan lempeng benua Asia dengan lempeng semudera Pasifik
D. merupakan bagian jalur pegunungan muda Mediterania yang melewati daratan benua Asia
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C
Penjelasan:
karena beberapa lempeng bertumbukan seperti lempeng pasifik dan lempeng filipina dapat menyebabkan gempa bumi dan sunami sering terjadi
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh warnahijau255 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Jun 22