tuliskan 3 contoh dan saksinya1.usage2.folkways3.mores4.customs​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nepindonat pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tuliskan 3 contoh dan saksinya
1.usage
2.folkways
3.mores
4.customs​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Cara (penggunaan)

Cara adalah suatu bentuk perbuatan tertentu yang dilakukan individu

dalam suatu masyarakat tetapi tidak secara terus-menerus.

Contoh: cara makan yang wajar dan baik apabila tidak mengeluarkan suara. Sanksi: mendapat celaan atau dinyatakan tidak sopan oleh orang lain.

2. Kebiasaan (folkways)

Kebiasaan merupakan suatu bentuk perbuatan berulang-ulang dengan bentuk yang sama yang dilakukan secara sadar dan mempunyai tujuan-tujuan jelas dan dianggap baik dan benar.

Contoh: menyapa orang di jalan, salaman kepada orang yang lebih tua

Sanksi: teguran, sindiran atau dipergunjingkan

3. Tata kelakuan (mores)

Tata kelakuan adalah perbuatan yang mencerminkan

sifat-sifat hidup dari sekelompok manusia yang dilakukan secara sadar guna melaksanakan pengawasan oleh sekelompok masyarakat terhadap anggota-anggotanya. Dalam tata kelakuan terdapat unsur memaksa atau

melarang suatu perbuatan.

Contoh: Melarang pembunuhan, pemerkosaan, atau menikahi saudara

kandung.

Sanksi: diusir, dianggap jahat, dipenjara

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh yae42 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 04 Feb 23