Berikut ini adalah pertanyaan dari nizarad pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Perbedaan peta dan sketsa
Peta merupakan gambaran permukaan bumi di kertas dengan menggunakan skala dan garis astronomis yang diharapkan dapat membantu orang lain mengetahui letak suatu daerah/negara/benua sketsa : gambaran tentang sesuatu yg belum jelas
kebanyakan peta dicetak menggunakan tinta sketsa ditulis menggunakan pensil
peta biasanya dicetak dalam jumlah massal sketsa tidak
2. Karena gambaran pada peta mental merupakan hasil dari gambaran sementara/ sketsa
3. 1)Menentukan lebar sketsa.
2)Menentukan titik tengah dan garis horizontal(sepertiga kertas bagian atas).
3)Menentukan skala sketsa.
4)Membuat titik-titik kunci dengan cara mengukur titik-titik horizontal dari titik tengah dan mengukur titik-titik vertikal dari garis datar.
5)Menggambar detail sketsa dari yang sifatnya umum menuju ke sifat khusus.
6)Membuat perbandingan ukuran tegak hendaknya dilakukan secara benar supaya tampak alami atau wajar.
7)Mendesain kedalaman objek sesuai dengan keadaan.
8)Memberi lettering atau tulisan sesuai dengan kebutuhan.
9)Memberi penawaran pada gambar jika diperlukan.
4. Usia, semakin tinggi usia seseorang semakin tinggi pula gangguan memori ; sifat individu seseorang ; factor internal seperti gen
5. equidistant, equivalent, conform, informasi yang lengkap, dan mudah untuk dibaca, judul peta, skala peta, petunjuk arah dll
6. untuk sungai elemen air menggunakan huruf miring warna biru, nama jalan ditulis dengan arah searah dan menggunakan huruf cetak kecil, nama ibukota menggunakan capital tegak dan kota kecil menggunakan huruf tegak kecil dengan awalan besar
7. a. symbol titik = kota besar
b. symbol titik = gunung
c. symbol kualitatif = tanah
d. symbol area = danau
e. symbol garis = batas propinsi
8. diketahui slisih antar angka garis kontur (ci) = 30m
mencari penyebut skala peta kontur Ps = Cl x 2000, Ps = 30 x 2000 = 60000
menentukan skala peta kontur skala = 1 : Ps
skala = 1 : 60.000
9. Skala Pecahan (Numerik Scale atau Representative Fraction (RF))
Skala Grafik (Graphyc scale) biasanya digunakan dalam peta berskala besar
Skala Inci terhadap mil (Inch to mile scale
10. skala 1 : 450.000 dalam 4 cm maka jarak 4 x 450.000 = 1.800.000
untuk jarak sebenarnya 1.800.000 dalam 10cm berapa skalanya
skala = jarak peta : jarak sebenarnya
skala = 10 : 1.800.000
skala 1:180.000
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AfifahNukha dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 03 Feb 23