pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benart 1. Jelaskan perbedaan keadaan

Berikut ini adalah pertanyaan dari alfonsusoktaviosetya pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan benart 1. Jelaskan perbedaan keadaan politik antara Brunei Darussal am dan Singapural tolong jawab ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Setiap negara mempunyai keadaan politik yang berbeda-beda. Perbedaan keadaan politik antara Brunei Darussalam dan Singapura yaitu Brunei Darussalam menganut sistem pemerintahan monarki islam absolut sementara Singapura menganut sistem pemerintahan parlementer.

Pembahasan

Politik Brunei Darussalamberbentukmonarki islam absolut dengan Sultan Brunei sebagai kepala negara sekaligus kepala pemerintahan. Sultan Brunei juga menjabat sebagai perdana menteri sekaligu menteri pertahanan yang nantinya akan dibantu oleh Dewan Penasihat Kesultanan dan beberapa Menteri. Untuk keperluan pertahanan dan keamanan negara, Brunei Darussalam mempunyai perjanjian dengan negara Inggris dengan tujuan untuk mengamankan negaranya.

Politik Singapura berbentuk sistem pemerintahan parlementer dengan kekuasaan eksekutifnya ada di kabinet yang dipimpin oleh perdana menteri sedangkan kekuasaan legislatif ada di parlemen yang dipilih secara pemilu. Presiden di Singapura hanya diberi jabatan untuk seremonial dan bertugas untuk menunjuk anggota yudisial.

Pelajari lebih lanjut

Materi mengenai pengertian politik yomemimo.com/tugas/2333967

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh a1m dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 15 Nov 22