Berikut ini adalah pertanyaan dari anthala pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
- Perubahan cepat
Dan berikan masing" dua contoh
Tolong ya
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Perubahan lambat (evolusi) merupakan perubahan-perubahan sosial budaya yang terjadi dalam proses lambat, dalam waktu yang lama dan terdapat suatu rentetan perubahan-perubahan kecil yang mengikutinya
contoh : peralihan penggunaan bahan bakar minyak menuju bahan bakar gas. Kemudian juga perubahan penggunaan lampu dari lampu minyak menuju listrik
perubahan cepat (revolusi) merupakan perubahan yang berlangsung secara cepat tanpa adanya kehendak atau perencanaan sebelumnya.
contoh : revolusi Indonesia pada tahun 1998 yang menglengserkan presiden Soeharto dan merubah pemerintahan dari orde baru menjadi reformasi, revolusi industri 1760, dan revolusi Perancis 1789
MOHON MAAF KALO SALAH
MOHON MAAF KALO SALAHSEMOGA MEMBANTU:)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aiksuaida425 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 08 Dec 22