Berikan pendapat anda bagaimana struktur pasar pada industry penerbangan di

Berikut ini adalah pertanyaan dari tomcruise9566 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berikan pendapat anda bagaimana struktur pasar pada industry penerbangan di Indonesia. Berikan alasan anda !.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Struktur pasarpada industri penerbangan di Indonesia telahbanyak berkembang dalam beberapa tahun terakhir. Hal ini disebabkan meningkatnya permintaan perjalanan udara dan tumbuhnya kelas menengah di tanah air. Struktur pasar dalam industri penerbangan cukup kompleks, dengan banyaknya maskapai dan bandara yang bersaing memperebutkan penumpang.

Pembahasan

Struktur pasar adalah persaingan dan penentuan harga pasar yang dipengaruhi oleh karakter suatu pasar. Struktur pasar dapat juga dipahami sebagai perilaku dan kinerja suatu perusahaan dalam pasar yang mempengaruhi dan dipengaruhi oleh bagian strategis yang relatif permanen dari lingkungan. Karakteristik dan pentingnya pasar tersebut di dalam perekonomian berhubungan dengan struktur pasar. Kondisi demikian dapat diidentifikasikan dengan mengacu pada batasan suatu produk memiliki perbedaan (diferensiasi), jumlah dan ukuran distribusi dan penjual dan pembeli dipasar tersebut (konsentrasi pasar), dan tingkat kemudahan memasuki pasar bagi perusahaan baru.

Struktur pasar menggambarkan jumlah pelaku dalam suatu pasar. Dan juga meggambarkan tingkat kompetisi yang terjadi dalam pasar tersebut. Strutur pasar memiliki pengertian penggolongan produsen ke beberapa bentuk pasar berdasarkan pada ciri-ciri seperti jenis produk yang dihasilkan, banyaknya perusahaan dalam industri, mudah atau tidaknya keluar aau masuk ke dalam industri dan peranan iklan dalam kegiatan industri.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang definisi pasar dan struktur pasar pada yomemimo.com/tugas/1628717

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 Jan 23