Berikut ini adalah pertanyaan dari 1112131415 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jelaskan yang dimaksud dengan laporan lisan dan laporan tertulis?
Jawaban
Pendahuluan
Pertanyaan mengenai 3 kelompok ras utama di India ini seharusnya dilengkapi dengan beberapa pilihan jawaban yakni:
A. Dataran tinggi dekan
B. Pegunungan Himalaya
C. Pantai barat india
D. Perbatasan Pakistan
E. Sekitar sungai gangga
Jawaban yang benar adalah B. PEGUNUNGAN HIMALAYA
Pembahasan
Terdapat 3 kelompok ras utama di India yakni DRAVIDA, ARYA dan MONGOLOID. Suku Dravida ini dikenal dengan ciri utamanya yakni kulit yang hitam, tubuh yang cenderung pendek, rambut keriting, mata coklat. Umumnya mereka menghuni daerah di India bagian selatan dan Sri Lanka.
Adapun suku Arya adalah ras yang diduga asalnya dari India bagian utara dan Iran. Ciri utamanya seperti ras kaukasoid pada umumnya, berbadan tinggi, mata berwarna, kilit cerah dan lain sebagainya. Bangsa arya ini banyak menghuni kawasan India bagian tengah.
Adapun Ras MOGOLOID ciri-cirinya berkulit agak kuning, mata coklat hingga gelap, badan sedang dan lain-lain. Di India, ras ini menguni kawasan yang berbatasan dengan Tibet juga China yakni pegunungan Himalaya.
Kesimpulan
Ras Mongoloid di India menguni kawasan pegunungan Himalaya, jawaban yang benar adalah B.
Pelajari lebih lanjut:
1. Materi tentang Suku Arya yomemimo.com/tugas/1073400
2. Materi tentang ciri suku arya yomemimo.com/tugas/3078481
• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •
Detil Jawaban
Kode : -
Kelas : 3 SMP
Mapel : IPS
Bab : Mengenal Suku Bangsa Di Dunia
Kata Kunci : Dravida, Mongoloid, Arya, Himalaya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 14 Nov 14