sesuai hasil KMB bahwa masalah irian barat ditunda dalam jangka

Berikut ini adalah pertanyaan dari Raa2104 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sesuai hasil KMB bahwa masalah irian barat ditunda dalam jangka waktu 1 tahun. akan tetapi hingga waktu yang ditentukan Irian tetap belum dikembalikan oleh belanda. untuk itulah bangsa indonesia mengusahakan kembalinya irian barat diawali oleh kabinet...a. burhanuddin harahap
b. natsir
c. sukiman
d. wilopo

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Sesuai hasil KMB bahwa masalah Irian Barat ditunda dalam jangka waktu 1 tahun. Akan tetapi hingga waktu yang ditentukan Irian Barat tetap belum dikembalikan oleh Belanda. Untuk itulah Bangsa Indonesia mengusahakan kembalinya Irian Barat diawali oleh Kabinet Natsir.

Hai teman-teman Brainly Lovers.... Sekarang kita akan membahas kabinet yang terbentuk setelah pembubaran Republik Indonesia Serikat. Selamat belajar...!!!  

Pembahasan

A. Kabinet burhanuddin harahap

Kabinet Burhanuddin Harahap adalah kabinet koalisi, terdiri dari beberapa partai dan hampir merupakan kabinet Nasional, dengan jumlah 13 partai yang tergabung dalam koalisi ini. Kabinet ini dipimpin oleh perdana menteri Burhanuddin Harahap yang berasal dari partai Masjumi. Kabinet ini masa tugasnya pada 12 Agustus 1955 sampai 3 Maret 1956. Pada 3 Maret 1956, Perdana Menteri Burhanuddin Harahap selaku formatur kabinet menyerahkan mandatnya kembali kepada Presiden Soekarno sehingga kabinet ini resmi dinyatakan demisioner.

B. Kabinet Natsir

Kabinet Natsir adalah kabinet pertama kali dibentuk setelah kembali menjadi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) atau setelah pembubaran negara Republik Indonesia Serikat (RIS). Kabinet ini dipimpin oleh perdana menteri Mohammad Natsir yang berasal dari partai Masjumi. Kabinet ini bertugas dimulai sejak tanggal 6 September 1950 hingga 20 Maret 1951. Dalam masa tugas kabinet ini, muncul berbagai pemberontakan hampir di seluruh Indonesia dan masalah keamanan di dalam negeri, seperti Gerakan DI/TII, Gerakan Andi Azis, Gerakan APRA, dan Gerakan RMS. Perundingan tentang masalah Irian Barat juga mulai dirintis, tetapi mengalami jalan buntu. Parlemen menyampaikan mosi tidak percaya pada tanggal 21 Maret 1951. Karena mendapat dukungan dan kemenangan pada tanggal yang sama,  Perdana Menteri Natsir mengembalikan mandatnya kepada Presiden.  

C. Kabinet Sukiman-Suwirjo  

Kabinet Sukiman-Suwirjo merupakan kabinet kedua setelah pembubaran negara Republik Indonesia Serikat (RIS). Kabinet ini bertugas pada masa bakti 27 April 1951 hingga 3 April 1952, tetapi kabinet ini sebenarnya telah didemisionerkan pada tanggal 23 Februari 1952. Kabinet ini dipimpin oleh perdana menteri Sukiman Wirjosandjojo.

D. Kabinet Wilopo adalah kabinet ketiga setelah pembubaran negara Republik Indonesia Serikat (RIS) yang bertugas pada masa bakti 3 April 1952 hingga 30 Juli 1953. Berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 99 Tahun 1953 tertanggal 3 Juni 1953 kabinet Wilopo resmi didemisionerkan. Kabinet ini dipimpin oleh perdana menteri Wilopo yang berasal dari partai PNI.

Pelajari Lebih Lanjut

1. Kajian tentang Sistem Pemerintahan Republik Indonesia Serikat berlangsung pada kurun waktu bisa coba cek yomemimo.com/tugas/17401993

2. Kajian tentang dampak konferensi meja bundar bagi indonesia bisa coba cek yomemimo.com/tugas/2544653

3. Kajian tentang Perjuangan diplomasi pembebasan irian barat

bisa coba cekyomemimo.com/tugas/21977506

Detail Jawaban

Kelas : 9

Mata Pelajaran : IPS

Bab 11 : Perjuangan bangsa Indonesia merebut Irian Barat (1950-1969)

Kode : 9.10.11

Kata Kunci : Irian Barat, Konfrensi Meja Bundar, Republik Indonesia Serikat, Kabinet

Sesuai hasil KMB bahwa masalah Irian Barat ditunda dalam jangka waktu 1 tahun. Akan tetapi hingga waktu yang ditentukan Irian Barat tetap belum dikembalikan oleh Belanda. Untuk itulah Bangsa Indonesia mengusahakan kembalinya Irian Barat diawali oleh Kabinet Natsir.Hai teman-teman Brainly Lovers.... Sekarang kita akan membahas kabinet yang terbentuk setelah pembubaran Republik Indonesia Serikat. Selamat belajar...!!!  PembahasanA.	Kabinet burhanuddin harahapKabinet Burhanuddin Harahap adalah kabinet koalisi, terdiri dari beberapa partai dan hampir merupakan kabinet Nasional, dengan jumlah 13 partai yang tergabung dalam koalisi ini. Kabinet ini dipimpin oleh perdana menteri Burhanuddin Harahap yang berasal dari partai Masjumi. Kabinet ini masa tugasnya pada 12 Agustus 1955 sampai 3 Maret 1956. Pada 3 Maret 1956, Perdana Menteri Burhanuddin Harahap selaku formatur kabinet menyerahkan mandatnya kembali kepada Presiden Soekarno sehingga kabinet ini resmi dinyatakan demisioner.B.	Kabinet NatsirKabinet Natsir adalah kabinet pertama kali dibentuk setelah kembali menjadi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) atau setelah pembubaran negara Republik Indonesia Serikat (RIS). Kabinet ini dipimpin oleh perdana menteri Mohammad Natsir yang berasal dari partai Masjumi. Kabinet ini bertugas dimulai sejak tanggal 6 September 1950 hingga 20 Maret 1951. Dalam masa tugas kabinet ini, muncul berbagai pemberontakan hampir di seluruh Indonesia dan masalah keamanan di dalam negeri, seperti Gerakan DI/TII, Gerakan Andi Azis, Gerakan APRA, dan Gerakan RMS. Perundingan tentang masalah Irian Barat juga mulai dirintis, tetapi mengalami jalan buntu. Parlemen menyampaikan mosi tidak percaya pada tanggal 21 Maret 1951. Karena mendapat dukungan dan kemenangan pada tanggal yang sama,  Perdana Menteri Natsir mengembalikan mandatnya kepada Presiden.  C.	Kabinet Sukiman-Suwirjo  Kabinet Sukiman-Suwirjo merupakan kabinet kedua setelah pembubaran negara Republik Indonesia Serikat (RIS). Kabinet ini bertugas pada masa bakti 27 April 1951 hingga 3 April 1952, tetapi kabinet ini sebenarnya telah didemisionerkan pada tanggal 23 Februari 1952. Kabinet ini dipimpin oleh perdana menteri Sukiman Wirjosandjojo.D.	Kabinet Wilopo adalah kabinet ketiga setelah pembubaran negara Republik Indonesia Serikat (RIS) yang bertugas pada masa bakti 3 April 1952 hingga 30 Juli 1953. Berdasarkan Keputusan Presiden RI Nomor 99 Tahun 1953 tertanggal 3 Juni 1953 kabinet Wilopo resmi didemisionerkan. Kabinet ini dipimpin oleh perdana menteri Wilopo yang berasal dari partai PNI.Pelajari Lebih Lanjut1. Kajian tentang Sistem Pemerintahan Republik Indonesia Serikat berlangsung pada kurun waktu bisa coba cek https://brainly.co.id/tugas/174019932. Kajian tentang dampak konferensi meja bundar bagi indonesia bisa coba cek https://brainly.co.id/tugas/25446533. Kajian tentang Perjuangan diplomasi pembebasan irian barat bisa coba cek https://brainly.co.id/tugas/21977506Detail JawabanKelas : 9Mata Pelajaran : IPSBab 11 : Perjuangan bangsa Indonesia merebut Irian Barat (1950-1969)Kode : 9.10.11Kata Kunci : Irian Barat, Konfrensi Meja Bundar, Republik Indonesia Serikat, Kabinet

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh a1m dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Jun 19