Bahan bakar biodiesel yang disosialisasikan pada zaman penjajahan jepang adalah?

Berikut ini adalah pertanyaan dari wieldan2262 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bahan bakar biodiesel yang disosialisasikan pada zaman penjajahan jepang adalah?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pada masa pendudukan Jepang, Jepang memaksa rakyat untuk menanam tanaman jarak. Tanaman jarak tersebut pada masa pendudukan Jepang digunakan untuk bahan bakar kapal dan pelumas senjata.

Penjelasan:

Tanaman jarak bagi bangsa Indonesia merupakan jenis tanaman yang sudah umum dan tidak asing lagi karena biasanya terdapat di pekarangan rumah ataupun tempat tempat lain. Pada masa pendudukan Jepang, Jepang memaksa rakyat untuk menanam tanaman jarak. Hal tersebut dikarenakan bangsa Jepang memanfaatkan tanaman jarak sebagai bahan bakar minyak dan juga sebagai pelumas senjata.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Queenlolol dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 10 Jun 23