Peristiwa makan-dimakan dari produsen hingga konsumen puncak dalam satu garis

Berikut ini adalah pertanyaan dari juliana3149 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Peristiwa makan-dimakan dari produsen hingga konsumen puncak dalam satu garis lurus​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Rantai makanan

______________

rantai makanan adalah peristiwa makan dan dimakan antar makhluk hidup dalam urutan tertentu

rantai makanan tersusun atas produsen, konsumen,danpengurai:

<Produsen adalah makhluk hidup yang dapat mengolah makanannya sendiri

<Konsumen adalah makhluk hidup yang tidak dapat membuat makanannya sendiri sehingga memanfaatkan produsen sebagai sumber makanannya baik secara langsung maupun tidak langsung

-konsumen tingkat 1 merupakan hewan pemakan tumbuhan atau produsen

-konsumen tingkat 2 merupakan hewan pemakan konsumen tingkat 1

-konsumen tingkat 3 merupakan hewan pemakan konsumen tingkat 2

-konsumen tingkat 4 merupakan hewan pemakan konsumen tingkat 3

-konsumen puncak merupakan hewan pemakan konsumen yang menempati urutan tertinggi

<Pengurai atau dekomposeradalah makhluk hidup yang berperan menguraikan makhluk hidup yang telah mati menjadi unsur-unsur penyusunnya contohnyajamur, bakteri,cacingtanah,siput,dan lain-lain

Jadikan jawaban tercerdas ya makasih

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh cindynurrahmah3 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 06 Aug 23