Berikut ini adalah pertanyaan dari RajaXIblis pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
A. pendapatan per kapita penduduk:
pendapatan per kapita penduduk biasanya mencerminkan kemakmuran suatu negara. jika negara maju pendapatan per kapita yang tinggi dan negara berkembang pendapatan per kapita yang rendah
B. pertumbuhan penduduk:
dapat dimaksud kan berkurang nya jumlah penduduk dalam suatu wilayah yang sebabkan oleh faktor faktor tertentu.
C. jumlah tenaga kerja :
di negara maju jumlah pengangguran lebih sedikit dikarenakan industri yang sangat berkembang dan negara berkembang warga nya kebanyakan pengangguran dikarenakan SDA yang belum dimaksimalkan
D. angka harapan hidup :
di negara maju pelayanan kesehatan dan taraf ekonomi yang baik dan kebalikan dari negara negara berkembang yang angka harapan hidup lebih sedikit
E. mata pencaharian dan pemanfaatan lahan / memaksimalkan SDA:
di negara berkembang rata-rata penduduk bekerja di sektor pertanian daripada sektor perindustrian dan kebalikan dari negara maju yang rata-rata penduduk bekerja di sektor perindustrian daripada sektor pertanian
(jadikan jawaban tercerdas ya ^-^)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nshzrh dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Nov 22