1. keragaman dan perbedaan manusia adalah sunnatullah agar kita saling

Berikut ini adalah pertanyaan dari pratama2012 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. keragaman dan perbedaan manusia adalah sunnatullah agar kita saling mengenal.Jelaskan dua perbuatan yang mencerminkan perilaku saling mengenal.



2.Bacalah dan pahami potongan hadis berikut!

البر حسن الخلق ...


Apa yang di maksud kebaikan dalam potongan hadis tersebut

3.Mengapa semua agama menganjurkan untuk saling menolong?

4.Tulislah satu contoh toleransi yang di lakukan oleh Rasulullah SAW.!

5.Apa batasan toleransi antar umat beragama? ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Al-Qur'an merupakan salah satu kitab suci yang Allah SWT turunkan kepada nabi Muhammad SAW yang dijadikan sebagai petunjuk dan pedoman umat islam. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:

  1. Dua perbuatan yang mencerminkan perilaku saling mengenal yaitu berkenalan dengan orang yang baru dan memahami karakter teman yang lain.
  2. Yang dimaksud kebaikan dalam potongan hadis tersebut yaitu akhlak yang mulai.
  3. Semua agama menganjurkan untuk saling menolong karena menolong termasuk akhlak yang terpuji.
  4. Contoh toleransi yang di lakukan oleh Rasulullah SAW yaitu memaafkan dan mendoakan kaum yang telah berbuat jahat kepada beliau saat berdakwah.
  5. Batasan toleransi antar umat beragama yaitu aqidah.

Pembahasan:

Sebagai umat islam, kita harus selalu berpedoman kepada Al-Qur'an. Al-Qur'an merupakan salah satu kitab suci yang Allah SWT turunkan kepada nabi Muhammad SAW yang dijadikan sebagai petunjuk dan pedoman umat islam. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa:

  1. Dua perbuatan yang mencerminkan perilaku saling mengenal yaitu berkenalan dengan orang yang baru dan memahami karakter teman yang lain.
  2. Yang dimaksud kebaikan dalam potongan hadis tersebut yaitu akhlak yang mulai.
  3. Semua agama menganjurkan untuk saling menolong karena menolong termasuk akhlak yang terpuji.
  4. Contoh toleransi yang di lakukan oleh Rasulullah SAW yaitu memaafkan dan mendoakan kaum yang telah berbuat jahat kepada beliau saat berdakwah.
  5. Batasan toleransi antar umat beragama yaitu aqidah.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Al-Quran sebagai pedoman hidup yomemimo.com/tugas/2270948

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 26 Dec 22