Diskusikan lah dengan kelompok kalian, jenis lokasi apa yang mempengaruhi

Berikut ini adalah pertanyaan dari roniprsty3829 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Diskusikan lah dengan kelompok kalian, jenis lokasi apa yang mempengaruhi kenaikan harga tersebut? Mengapa bisa terjadi kenaikan harga lahan di sekitar bandara baru?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini beberapa jenis lokasi lahan yang dapat mempengaruhi kenaikan harga jual, yang mana diantaranya ialah:

  • Terletak pada lokasi yang strategis.
  • Lokasi tanah atau bangunan dimiliki oleh pihak yang terpercaya.
  • Permintaan tempat tinggal yang tinggi.
  • Ketatnya peraturan dalam hal membuka lahan hunian baru.

Selain itu penyebab kenaikan harga lahan di sekitar bandara baru karena disebabkan oleh adanya suatu jaminan bahwa akan ada pembangunan di sekitar bandara tersebut.

Pembahasan ‎

Alihfungsi lahan sendiri pada dasarnya dapat kita artikan sebagai salah satu langkah yang ditempuh oleh pemerintah untuk mengatasi permasalahan hunian warga.

Berikut ini beberapa dampak dari lahan produktif yang di alihfungsikan, yang mana diantaranya ialah:

  • Petani kehilangan lahan untuk kegiatan pertanian.
  • Tanah kekurangan lahan untuk menyerap air hujan.
  • Potensi banjir meningkat.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang lokasi apa yang memengaruhi kenaikan harga yomemimo.com/tugas/42305689

‎#BelajarBersamaBrainly #SPJ1‎

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MuhammadFirdaus00 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 30 Oct 22