Berikut ini adalah pertanyaan dari nnabilla884 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Hilangnya rasa kebersamaan dibanyak faktor, karena di era sekarang orang-orang cenderung lebih fokus pada gadget
2. Memancing minat kriminalitas karena orang akan cenderung lengah terhadap keadaan sekitar
3. Tingginya angka kecelakaan akibat ponsel karena kurangnya awas diri dan fokus
4. Munculnya banyak konten yang tidak pantas dan sangat mudah diakses membawa dampak buruk
5. Generasi muda rentan mengikuti budaya luar tanpa memfilter baik buruknya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh queensonya95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 09 Mar 23