10. Perhatikan gambar berikut! SEBELUM SESUDAH Indonesia memiliki potensi terumbu

Berikut ini adalah pertanyaan dari saputrasepan pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

10. Perhatikan gambar berikut! SEBELUM SESUDAH Indonesia memiliki potensi terumbu karang terbaik di dunia, hal ini karena suhu perairan yang cocok. Namun jika manusia hanya mampu mengeksploitasi terumbu karang tanpa melestarikannya membuat ekosistemnya menjadi terancam. Berikut dampak rusaknya terumbu karang dari sisi ekologisnya, kecuali .... a. hilangnya tempat berkembang biak ikan b. berkurangnya keanekaragaman hayati di laut c. pendapatan nelayan menjadi berkurang d. hilangnya salah satu pengendali ombak di pantai yang mencegah abrasi 11. Berdasarkan teori masuknya agama Hindu-Buddha ke Indonesia yang paling mendekati kebenarannya adalah teori Brahmana. Pernyataan ini diperkuat oleh adanya kenyataan bahwa ..... a. Brahmana adalah golongan yang boleh membuka Kitab Weda b. golongan ini merupakan golongan yang paling eksklusif c. Brahmana merupakan golongan yang paling dihormati d. golongan ini merupakan golongan putih 2. Tujuan utama Ekspedisi Pamalayu yang dilakukan Raja Kertanegara tahun 1275-1286 pada dasarnya adalah untuk memperluas wilayah kekuasaan Kerajaan Singasari, terutama sasarannya adalah kerajaan-kerajaan di Sumatra (Melayu). Hal tersebut dilakukan untuk.... [HOTS] a. memperluas wilayah kekuasaan Kerajaan Singasari b. mencari sekutu yang dapat membendung serbuan Mongol c. menaklukkan Kerajaan Sriwijaya d. menunjukkan kekuasaan kepada Kerajaan Sriwijaya 13. Berita tentang Kerajaan Tarumanegara dari Prasasti Tugu adalah.... a. Purnawarman digambarkan sebagai Dewa Wisnu b. upaya penggalian Sungai Gomati sepanjang 11 km dan selesai dikerjakan selama 21 hari C. Purnawarman adalah raja yang arif dan bijaksana dari Kerajaan Tarumanegara d. adanya lukisan dua tapak kaki Raja Purnawarman 14. Salah satu pengaruh Hindu-Buddha di Indonesia dalam hal seni bangunan adalah pembuatan seni patung. Ciri paling menonjol pengaruh Hindu-Buddha dalam pembuatan seni patung adalah.... a. patung yang dibuat berukuran besar b. patung dibuat adalah perwujudan dewa dan Buddha 15. c. pembuatan patung terinspirasi dari tokoh raja d. patung dibuat dari batu kali yang padas Faktor yang mendorong berkembangnya Islam di Indonesia adalah.... a. ajaran Islam mempunyai bermacam- macam upacara ritual b. penyebaran ajaran Islam dilakukan oleh para bangsawan c. berkembangnya kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia d. ajaran Islam tidak mengenal sistem kasta 16. Setelah Raden Patah wafat, ia lalu digantikan oleh putranya yang bernama Pati Unus. Beliau menerima julukan Pangeran Sabrang Lor karena .... a. melakukan Penyerangan kepada Portugis b. menyebarkan agama Islam di Pulau Jawa c. jasanya memimpin pasukan armada laut ke Malaka d. menguasai bandar pelabuhan Demak Pernyataan berikut untuk soal nomor 17. 1. Bersatunya Kerajaan Majapahit. 2. Runtuhnya Kerajaan Majapahit. 3. Kesultanan Mataram mempunyai prajurit tangguh. 4. Adanya seorang Sultan yang bercita-cita mempersatukan Pulau Jawa. 5. Letaknya strategis di pesisir selatan Pulau Jawa. Ilmu Pengetahuan Sosial VII 65​
10. Perhatikan gambar berikut! SEBELUM SESUDAH Indonesia memiliki potensi terumbu karang terbaik di dunia, hal ini karena suhu perairan yang cocok. Namun jika manusia hanya mampu mengeksploitasi terumbu karang tanpa melestarikannya membuat ekosistemnya menjadi terancam. Berikut dampak rusaknya terumbu karang dari sisi ekologisnya, kecuali .... a. hilangnya tempat berkembang biak ikan b. berkurangnya keanekaragaman hayati di laut c. pendapatan nelayan menjadi berkurang d. hilangnya salah satu pengendali ombak di pantai yang mencegah abrasi 11. Berdasarkan teori masuknya agama Hindu-Buddha ke Indonesia yang paling mendekati kebenarannya adalah teori Brahmana. Pernyataan ini diperkuat oleh adanya kenyataan bahwa ..... a. Brahmana adalah golongan yang boleh membuka Kitab Weda b. golongan ini merupakan golongan yang paling eksklusif c. Brahmana merupakan golongan yang paling dihormati d. golongan ini merupakan golongan putih 2. Tujuan utama Ekspedisi Pamalayu yang dilakukan Raja Kertanegara tahun 1275-1286 pada dasarnya adalah untuk memperluas wilayah kekuasaan Kerajaan Singasari, terutama sasarannya adalah kerajaan-kerajaan di Sumatra (Melayu). Hal tersebut dilakukan untuk.... [HOTS] a. memperluas wilayah kekuasaan Kerajaan Singasari b. mencari sekutu yang dapat membendung serbuan Mongol c. menaklukkan Kerajaan Sriwijaya d. menunjukkan kekuasaan kepada Kerajaan Sriwijaya 13. Berita tentang Kerajaan Tarumanegara dari Prasasti Tugu adalah.... a. Purnawarman digambarkan sebagai Dewa Wisnu b. upaya penggalian Sungai Gomati sepanjang 11 km dan selesai dikerjakan selama 21 hari C. Purnawarman adalah raja yang arif dan bijaksana dari Kerajaan Tarumanegara d. adanya lukisan dua tapak kaki Raja Purnawarman 14. Salah satu pengaruh Hindu-Buddha di Indonesia dalam hal seni bangunan adalah pembuatan seni patung. Ciri paling menonjol pengaruh Hindu-Buddha dalam pembuatan seni patung adalah.... a. patung yang dibuat berukuran besar b. patung dibuat adalah perwujudan dewa dan Buddha 15. c. pembuatan patung terinspirasi dari tokoh raja d. patung dibuat dari batu kali yang padas Faktor yang mendorong berkembangnya Islam di Indonesia adalah.... a. ajaran Islam mempunyai bermacam- macam upacara ritual b. penyebaran ajaran Islam dilakukan oleh para bangsawan c. berkembangnya kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia d. ajaran Islam tidak mengenal sistem kasta 16. Setelah Raden Patah wafat, ia lalu digantikan oleh putranya yang bernama Pati Unus. Beliau menerima julukan Pangeran Sabrang Lor karena .... a. melakukan Penyerangan kepada Portugis b. menyebarkan agama Islam di Pulau Jawa c. jasanya memimpin pasukan armada laut ke Malaka d. menguasai bandar pelabuhan Demak Pernyataan berikut untuk soal nomor 17. 1. Bersatunya Kerajaan Majapahit. 2. Runtuhnya Kerajaan Majapahit. 3. Kesultanan Mataram mempunyai prajurit tangguh. 4. Adanya seorang Sultan yang bercita-cita mempersatukan Pulau Jawa. 5. Letaknya strategis di pesisir selatan Pulau Jawa. Ilmu Pengetahuan Sosial VII 65​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

10.d .hilangya salah satu pengendali ombak di pantai yang mencagah abrasi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh eeksan81 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 May 23