profil etnik Malaysia apa?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurulyuyung057 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Profil etnik Malaysia apa?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Etnis Suku terbesar ialah Melayu, Cina dan India. Expor Utama Minyak kelapa sawit. Penduduk asli Malaysia dikenal dengan sebutan “Orang Asli” tinggal di Wilayah Semenanjung, “Orang Penang” di Serawak dan “Orang Rungus” di Sabah. Keberadaan mereka di wilayah tersebut diperkirakan sejak 5000 tahun lalu.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nesearn669 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 09 Dec 22