Yang tidak termasuk pada perusahan milik pemerintah adalah . .

Berikut ini adalah pertanyaan dari hsbabs25ndnd pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Yang tidak termasuk pada perusahan milik pemerintah adalah . . . . A. Perum B. Perda C. Persero D. Swasta asing​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Swasta asing

Penjelasan:

Seluruh modal dari Perum berasal dari negara. Adapun kekayaan dan modal yang dimiliki Perum merupakan kekayaan negara yang dihitung secara terpisah. Permodalan dalam Perum ini juga dihitung secara keseluruhan, artinya tidak terbagi menjadi saham kepemilikan. Adapun tujuan didirikannya Perum adalah dalam rangka memberikan pelayanan kepada masyarakat dan bukan hanya mencari keuntungan saja.

Sedangkan bedanya Perum dengan Persero adalah Persero merupakan sektor BUMN lain yang juga kepemilikannya adalah milik negara namun kepemilikan modalnya terbagi atas saham. Minimal sebesar 51% dari permodalannya adalah milik negara. Adapun tujuan didirikannya Persero adalah profit oriented atau mendapatkan keuntungan sebanyak-banyaknya.

Perda merupakan peraturan daerah yang dibuat oleh DPR dan disetujui oleh pemerintah daerah.

Jadi jawabannya D. Swasta asing

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh abdipr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jun 23