Berikut ini adalah pertanyaan dari jazeerahelf pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Geologi adalah ilmu yang mempelajari tentang lapisan kulit bumi, mempelajari tentang batuan, gempa bumi dan vulkanisme. Interaksi antar ruang dapat berubah dikarenakan kondisi geologi. Sebagai contoh Indonesia adalah negara yang terletak di pertemuaan tiga lempeng yaitu lempeng Indo-Australia, lempeng pasifik, dan lempeng Eurasia dengan kondisi ini Indonesia rawan terjadi gempa. Dengan adanya gempa yang terjadi akan merusak sarana seperti jaringan internet dengan rusaknya jaringan internet akan berdampak pada terganggunya komunikasi.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh akiraelan77 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 20 Dec 22