sebutkan potensi ekonomi kreatif di maluku utra​

Berikut ini adalah pertanyaan dari puradinrara pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan potensi ekonomi kreatif di maluku utra​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sebaran ekonomi Kreatif di Maluku Utara terdapat di tiga kabupaten/kota yaitu; kota Ternate jumlah sebanyak 77% , kota Tidore Kepulauan sebanyak 5,68% dan kabupaten Halmahera Barat sebanyak 7,95% serta sisa lainya terdapat di kabupaten kota di provinsi Maluku Utara sebanyak 9.09%, untuk 3 sektor yang mempunyai peranan penting perkembangan ekonomi kreatif terdapat di Maluku Utara adalah Kuliner sebanyak 35,29%, Musik 21,19% dan Desain Produk yaitu 7,06% serta untuk subsector ekonomi kreatif lainnya sebanyak 35,47%, ekonomi kretif tersebut menyerap tenaga kerja sebanyak 64,08% untuk kelangan laki-laki dan pada kelangan perempuan sebanyak 35,92 % (Kementerian Pariwisata Dan Ekonomi Kreatif, 2020).

Tujuh belas (17) Sub sektor ekonomi kreatif yaitu; Aplikasi, Arsitektur, Desain Komunikasi Visual, Desain Produk, Desain Interior, Fotografi, Musik, Kriya, Kuliner, Fasyen, Penerbit, Film, animasi dan Video, Periklan, Permainan interaktif, Seni pertunjukkan, Seni Rupa dan Tv dan Radio, jika dilihat dari 17 sub sektor ekonomi kreatif, sebagian besar ekonomi kreatif Maluku Utara memiliki,

Penjelasan:

*maaf kalo salah*

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wiyahsiagian dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 11 May 23