berilah contoh perubahan resolusi dibidang pertanian!!!!​

Berikut ini adalah pertanyaan dari shofiespi pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berilah contoh perubahan resolusi dibidang pertanian!!!!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pada tahun 1984, pemerintah Orde Baru mengeluarkan program Pancausaha Tani yang terdiri dari lima asas utama, yaitu:

Pemilihan dan penggunaan bibit unggulPemupukan secara teraturIrigasi yang baik dan cukupPemberantasan hama secara intensifTeknik penanaman yang teraturDampak Revolusi Hijau

Revolusi Hijau pada masa pemerintahan Soeharto berhasil menjadikan Indonesia sebagai negara swasembada pangan besar dunia pada dekade 1980-an. Dampak positif Revolusi Hijau, yakni:

Meningkatnya kesejahteraan petaniMenguatnya perekonomian pedesaanMeningkatkan ketahanan pangan nasionalMembuka kesadaran masyarakat pedesaan akan pentingnya adaptasi teknologi

Penjelasan:

maaf y kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh boinpacosiagian dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Mar 23