dibalik keuntungan letak geografis Indonesia yang berada di posisi silang

Berikut ini adalah pertanyaan dari iyyasfadil pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

dibalik keuntungan letak geografis Indonesia yang berada di posisi silang di antara dua benua dan dua samudra terdapat risiko yang menimbulkan dampak negatif jelaskan minimal 3 dampak negatif dari letak geografis Indonesia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

dampak negatif dari letak geografis Indonesia:

1. rawan terjadi bencana alam berupa gunung berapi dan tsunami

2. munculnya aspek ekonomi, sosial, dan budaya yang berbeda dari negara-negara lain

3. mudah terkikisnya budaya Indonesia sendiri dan dimasuki oleh budaya-budaya asing

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh selpirra2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 11 Mar 23