Masyarakat Indonesia sangat menggemari mie sebagai bahan pengganti bahan makanan

Berikut ini adalah pertanyaan dari afrizalmuhammad469 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Masyarakat Indonesia sangat menggemari mie sebagai bahan pengganti bahan makanan pokok. Mie adalah makanan yang sudah dikenal di seluruh dunia. Negara yang pertama kali memperkenalkan mie sebagai makanan pokok adalah...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Menurut catatan sejarah, mie pertama kali dibuat di daratan China sekitar 2000 tahun yang lalu pada masa pemerintahan dinasti Han. Dari China, mie berkembang dan menyebar ke Jepang, Korea, Taiwan dan negara negara di Asia Tenggara lainnya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh melalameyxwa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 Jan 23