Berikut ini adalah pertanyaan dari bundananda46 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
10. Bahasa Korea saat ini lebih dikenal oleh anak remaja dibandingkan dengan bahasa daerahnya sendiri. Adanya perubahan budaya ini disebut proses ..... a.kebudayaan b.akulturasi c. asimilasi d.sosial11. Posisi suatu tempat yang didasarkan pada garis lintang dan bujur disebut .... a.letak geografis b.letak astronomis c.letak geologis d.letak ekonomis
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
10. b. akulturasi
11. b. letak astronomis
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ghifary404 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 27 Feb 23