Berikut ini adalah pertanyaan dari AlrtKrs783 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Karena mereka sangat menyayangi negara mereka serta orang-orang yang tinggal di dalamnya. Mereka juga memiliki rasa persatuan dan kesatuan yang tinggi, rasa ingin membantu, dan mereka merasa hati mereka panas ketika melihat sesama mereka menderita.
Nasionalisme
Adanya rasa kebersamaan, perasaan senasib, kedekatan fisik maupun nonfisik, dan persamaan tujuan, mendorong bangkitnya nasionalisme dalam diri bangsa Indonesia.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rarawilis09 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 20 Aug 23