mengapa interaksi sosial mampu mempengaruhi kehidupan sosial ?

Berikut ini adalah pertanyaan dari midnigh pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengapa interaksi sosial mampu mempengaruhi kehidupan sosial ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

 

Interaksi sosial mampu mempengaruhi kehidupan sosial, sebabinteraksi sosial dapat menyebabkan perubahan sosial seperti akomodasi,kompromi, asimilasi dan akulturasi.

 

Pembahasan:

 

Interaksi sosial adalah hubungan timbal balik antaraindividu dengan individu lain atau kelompok. Interaksi sosial merupakan prosessaling memengaruhi tindakan individu atau kelompok melalui simbol-simbol danbahasa. Interaksi sosial merupakan aspek fundamental manusia sebagai makhluksosial.

 

Interaksi yang terjadi dalam masyarakat akan menyebabkanterjadinya potensi untuk perubahan dalam kehidupan sosial.  

 

Perubahan sosial misalnya terjadi berupa Akulturasi. Akulturasiadalah suatu proses yang timbul apabila budaya suatu kelompok menerima pengaruhbudaya lain, tanpa menyebabkan hilangnya kepribadian kebudayaan itu sendiri.

 

Perubahan sosial akibat interaksi sosial lainya adalahasimilasi. Pada Asimilasi, budaya pada kelompok-kelompok mengalai perubahanakibat interaksi yang disertai dengan hilangnya ciri khas kebudayaan aslisehingga membentuk kebudayaan baru.

 

Interaksi sosial yang terjadi dapat menyebabkan Akomodasi, yaitusuatu proses antar individu atau kelompok yang sebelumnya saling bertentanganuntuk saling melakukan penyesuaian diri agar pertentangan tersebut tidakmeluas.

 

Kompormi adalah bentuk interaksi sosial lainya. Kompromi adalahsuatu usaha untuk melakukan pertemuan dan perjanjian yang diharapkan dapatmengurangi pertentangan. Satu pihak dengan pihak lain harus memahamimasingmasing kekurangan dan kelebihan, agar kompromi yang disebutkan dapattercapai.

 

Kelas: IX

Mata pelajaran: IPS/Sosiologi

Materi: Interaksi Sosial

Kata Kunci:  Akomodasi,Kompromi, Asimilasi Dan Akulturasi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diahviolin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 16 Aug 16