Ciri ciri kerajaaan bercorak hindu buddha diindonesia

Berikut ini adalah pertanyaan dari juliasitirahma7e pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Ciri ciri kerajaaan bercorak hindu buddha diindonesia

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Karakteristik :

Candi-candi Hindu pada umumnya berstruktur sederhana, baik dari segi bangunan, arca, maupun dekorasinya. Bentuknya terlihat ramping dan berwibawa. Sementara itu, candi Budha terlihat megah, masif, mewah dengan patung dan dekorasinya. Sedangkan bentuk bangunan umumnya lebih lebar dan tidak terlalu tinggi.

Penjelasan:

Jangan lupa bintang 5 nya :D

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh komangjiran3 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 31 Aug 23