Berikut ini adalah pertanyaan dari gabriellaakarim pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Penjelasan:
1. Ada orang yang terkena musibah, misalnya rumahnya kebakaran.Lalu, suatu yayasan berinisiatif mengumpulkan sumbangan untuk membantu korban --> dorongan interaksi karena empati
2. -Perbedaannya ialah bahwa norma tata kelakuan jika dilanggar, sanksinya adalah dijauhkan atau dikucilkan oleh masyarakat.Sedangkan norma hukum, jika dilanggar, sanksinya sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang ada serta dapat dipaksakan oleh negara
- Sumber norma tata kelakuan adalah kebiasaan dalam masyarakat sedangkan norma hukum bersumber dari peraturan perundang-undangan
3. Budaya harus mampu membuka diri dengan keadaan-keadaan dari luar serta bertransformasi mengikuti perkembangan zaman supaya tetap relevan dan diikuti oleh generasi selanjutnya
4.Saya tidak tahu apa itu aksevsi, mungkin maksudnya afeksi.Jika memang yg dimaksudkan adalah fungsi afeksi, maka afeksi adalah fungsi untuk memberikan rasa cinta dan kasih sayang di antara anggota keluarga sehingga menjadi dasar pengikat keluarga
5.Benar, sesuai definisinya, folkways adalah suatu tindakan yang dilakukan secara berulang-ulang shg menjadi kebiasaan dan dianggap lazim dalam masyarakat.Buang sampah sembarangan dianggap melanggar karena menyimpang dari kebiasaan yg ada selama ini, yaitu membuang sampah pada tempatnya.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Laser8110 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 31 Jan 23