Mengubah bentuk secara total produk kerajinan berbasis media campuran tanpa

Berikut ini adalah pertanyaan dari rijaljr3524 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Mengubah bentuk secara total produk kerajinan berbasis media campuran tanpa menghilangkan fungsinya dinamakan ….

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Mengubah bentuk secara total produk kerajinan berbasis media campuran tanpa menghilangkan fungsinya dinamakan redesain.

Penjelasan:

Proses redesain ini dapat melibatkan perubahan dalam bentuk, ukuran, atau desain produk, tetapi tetap mempertahankan fungsinya. Hal ini dapat dilakukan untuk memperbaiki tampilan estetika, meningkatkan kegunaan, atau mengikuti tren desain yang lebih baru. Redesain dapat dapat dilakukan dengan menggunaan bahan tambahan atau perubahan struktur yang mendasar dalam produk.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andhikahanif dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 19 Jul 23