buatlah 5 pertanyaan dan jawaban tentang perternakan ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari keishabalqis10454 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Buatlah 5 pertanyaan dan jawaban tentang perternakan ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.Apa tujuan dari peternakan?

Kegiatan beternak, tujuan awalnya bukan hanya sebagai sumber bahan pangan, tetapi dari hewan ternak tersebut dimanfaatkan juga sebagai sumber pupuk, bahan pakaian, alat transportasi, tenaga kerja, serta sebagai sumber bahan bakar (misalnya lemak).

2.Peternakan bidang apa?

Peternakan merupakan bidang ilmu yang mempelajari ilmu hewan-hewan ternak yang bisa diolah dalam skala industri.

3.Apa kewajiban peternakan?

Peran dan Tanggung Jawab

Mengembangbiakkan dan membudidayakan hewan ternak untuk mendapatkan manfaat dan hasil dari kegiatan tersebut. Mengembangkan metode berternak. Membuat pakan olahan maupun pakan alami. Melakukan perencanaan, pembinaan dan pengendalian kebijaksanaan teknis bidang peternakan.

4.Apa dampak peternakan?

Dampak positif dari adanya usaha peternakan yaitu sebagai mata pencaharian penduduk sekitar, sebagai penghasil protein hewani bagi masyarakat dan tambahan pendapatan bagi masyarakat sedangkan dampak negatif dari adanya usaha peternakan yaitu menimbulkan pencemaran terhadap lingkungan baik itu pencemaran tanah, air, dll.

5.Peternakan dibagi menjadi 3 apa saja?

Peternakan terbagi menjadi 3 yaitu peternakan hewan besar, peternakan hewan kecil, dan peternakan hewan unggas.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh angga2432 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Apr 23