Berikut ini adalah pertanyaan dari officialrasya311 pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
8. Jelaskan yang dimaksud interaksi sosial antara individu-individu! Jawab:
9. Tuliskan sejarah perkembangan bumi menurut para ahli geologi! Jawab:
10. Uraikan yang kalian ketahui tentang zaman Palaeozoikum!
bantu kak besok dikumpulkan
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
6. Salah satu jalur persebaran Bangsa Proto Melayu di Nusantara adalah melalui jalur timur. Adapun jalur timur migrasi Bangsa Proto Melayu adalah:
melalui Filipina, kemudian masuk ke Sulawesi. Setelah masuk lewat Sulawei, Bangsa Proto Melayu lalu menyebar ke seluruh wilayah Indonesia.
8.hubungan timbal balik yang diawali dengan individu satu memberikan dorongan atau stimulus, kemudian individu lainnya memberikan tanggapan atau respon.
9. Menurut ahli geologi, sejarah perkembangan bumi dibagi menjadi empat zaman. Empat zaman tersebut adalah zaman arkaekum, zaman paleozoikum, zaman mesozoikum, dan zaman neozoikum.
10. Paleozoikum adalah masa dimana perubahan geologi, iklim, dan evolusi sangatlah dramatis. Periode Kambrium menyaksikan diversifikasi kehidupan paling cepat dan luas dalam sejarah bumi, yang dikenal sebagai ledakan Kambrium, di mana filum modern pertama kali muncul.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh halimahsalma20 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 15 Feb 23